Aplikasi Pilkada / Software Pilkada Terbaik Untuk memenangkan Pilkada 2020

IT Konsultan Terbaik Indonesia

Harga Gula Pasir Naik di Kotawaringin Barat

  • Oleh ANTARA
  • 23 Maret 2020 - 16:55 WIB

BORNEONEWS, Pangkalan Bun - Komoditas jenis gula mengalami kenaikan harga di Pangkalan Bun. Ini berdasarkan pemantauan Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kotawaringin Barat, Senin, 23 Maret 2020.

Hasil pemantauan di Pasar Cempaga Sari, Pasar Indra Sari dan sejumlah pertokoan di Pangkalan Bun, harga gula pasar putih semula Rp 19.200 menjadi Rp 21.000, begitu pula harga gula pasar lokal semula Rp 18.000 menjadi Rp 19.200

Sementara harga sejumlah jenis cabai mengalami penurunan harga. Harga cabai merah besar semula Rp 50.000 menjadi Rp 40.000, harga cabai merah keriting turun dari semula Rp 50.000 menjadi Rp 40.000. Sementara harga cabai rawit merah turun dari Rp 70.000 menjadi Rp 60.000.

Bagaimana dengan harga komoditas lainnya Cek tabel informasi perkembangan harga di bawah ini. (ADVERTORIAL) 

Harga komoditas di Kotawaringin Barat, 23 Maret 2020
Harga komoditas di Kotawaringin Barat, 23 Maret 2020

Berita Terbaru