Aplikasi Pilbup (Pemilihan Bupati) Kab. Sambas Pilkada Serentak 2024

IT Konsultan Terbaik Indonesia

Pelabuhan Teluk Segintung Jadi Salah Satu Andalan Wisata di Seruyan

  • 02 Januari 2019 - 13:12 WIB

BORNEONEWS, Kuala Pembuang - Pelabuhan Teluk Segintung yang berada di Kuala Pembuang Kabupaten Seruyan menjadi salah satu andalan untuk menarik wisatawan baik dalam dan luar daerah.

Sarita (40) yang merupakan wisatawan dari Kotawaringin Barat (Kobar) beserta keluarga besarnya sebanyak 3 mobil datang jauh-jauh untuk berkunjung ke Pelabuhan Segintung.

"Saya beserta keluarga dari Pangkalan Bun Kotawaringin Barat beserta keluarga besar  pengen jalan ke Segintung. Memang bagus di sini, sayangnya angin bertiup cukup kencang dan ombak juga lumayan tinggi," ujarnya, Rabu (2/1/2019).

Dirinya mengaku puas telah berkunjung ke Pelabuhan Segintung. Dirinya akan merekomendasikan Pelabuhan Segintung kepada rekan-rekan kerjanya di kampung halaman. (FARIZAN/B-2)

Berita Terbaru