Pasokan Elpiji 3 Kilogram di Barito Timur Aman
- 04 November 2023 - 08:00 WIB
Manajer Operasional Produksi Stasiun Pengisian Bulk Elpiji (SPBE) LenggangCenggolan S Landay atau Aceng memastikan pasokan kebutuhan elpiji 3 kilogram bersubsidi di Kabupaten Barito Timur saat ini aman atau mencukupi.
Residivis Penggelapan Asal Murung Raya Ditangkap Polisi Saat Beraksi di Barito Timur
- 17 Oktober 2023 - 15:50 WIB
Residivis kasus penggelapan berinsial K (44) asal Kabupaten Murung Raya ditangkap Unit Reskrim Polsek Dusun Tengah usai kembali beraksi di wilayah Kabupaten Barito Timur. K diduga menggelapkan Yamaha Nmax DA 6131 UAX milik Jani (42) warga Kecamatan Raren Batuah.
Dua Titik Karhutla Kembali Muncul di Barito Timur, Petugas Kewalahan Memadamkan
- 30 Agustus 2023 - 18:49 WIB
Kebakaran hutan dan lahan atau karhutla kembali terjadi di dua lokasi di Kabupaten Barito Timur, Rabu, 30 Agustus 2023. Lokasi dimaksud yaitu di Desa Karang Langit dan Desa Haringen.
Wagub Kalteng Akui Kemajuan Barito Timur
- 10 Agustus 2023 - 23:10 WIB
Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), Edy Pratowo mengakui kemajuan Kabupaten Barito Timur (Bartim).
Pemprov Kalteng Tanggapi Masalah Angkutan Batubara Lintasi Jalan Umum di Barito Timur
- 20 Juli 2023 - 18:10 WIB
Pemerintah ProvinsiKalimantan Tengah menanggapi keluhan warga Barito Timur terkait angkutan batubara yang kembali melintasi jalan umum provinsi.
Pelajar Berkebutuhan Khusus Asal Barito Timur Juara I Lomba Membatik Tingkat Provinsi
- 07 Juli 2023 - 06:40 WIB
Pelajar berkebutuhan khusus dari Sekolah Luar Biasa atau SLB Negeri Tamiang Layang Kabupaten Barito Timur bernama Serly Mega Pipiana meraih Juara I Lomba Kreatifitas Siswa Nasional (LKSN) Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) tingkat Provinsi Kalimantan Tengah yang digelar di Palangka Raya 3-6 Juli 2023.
STT Permata Bangsa Barito Siapkan Pelayan Tuhan yang Diutus ke Berbagai Daerah
- 30 Juni 2023 - 20:50 WIB
Sekolah Tinggi Teologi atau STT Permata Bangsa Barito di Kelurahan Taniran Kabupaten Barito Timur menyiapkan pelayan Tuhan yang dikirim ke berbagai daerah untuk mendukung pelayanan di gereja-gereja maupun sekolah.
54.000 Pemilih Akan Mencoblos pada Pilkades Serentak Barito Timur 2023
- 31 Mei 2023 - 21:00 WIB
Sebanyak 54.000 lebih warga Barito Timur yang memiliki hak suara berkesempatan untuk memilih kepala desa di 86 desa yang mengikuti Pilkades Serentak Barito Timur 2023.
Prakiraan Cuaca Barito Timur 8-10 Mei 2023
- 07 Mei 2023 - 20:00 WIB
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika atau BMKG melalui Stasiun Metereologi Kelas IV Sanggu Buntok merilis prakiraan cuaca Kabupaten Barito Timur untuk tanggal 8-10 Mei 2023. Data yang dikeluarkan BMKG terkait wilayah berpotensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir atau kilat dan angin kencang.
Begini Prakiraan Cuaca Barito Timur 1-3 Mei 2023
- 30 April 2023 - 19:10 WIB
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika atau BMKG melalui Stasiun Metereologi Kelas IV Sanggu merilis prakiraan cuaca Kabupaten Barito Timur untuk tanggal 1-3 Mei 2023. Data yang dikeluarkan BMKG terkait wilayah berpotensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir atau kilat dan angin kencang.