Kabag Ops Polres Kapuas Sambangi Kantor KPU dan Bawaslu Jelang Pemilu 2024
- 31 Mei 2023 - 18:20 WIB
Kabag Ops Polres KapuasKompol Permadi melakukan kunjungan kerja ke kantor Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Kapuas dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) setempat pada Rabu, 31 Mei 2023.
Bawaslu Ajak Masyarakat Awasi Bacaleg
- 26 Mei 2023 - 14:30 WIB
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) mengajak masyarakat di Kabupaten Lamandau untuk ikut serta melakukan pengawasan terhadap bakal calon legislatif (Bacaleg) yang telah mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Timsel Penerimaan Calon Komisioner Bawaslu Wilayah III Kalteng Mulai Sosialiasi
- 26 Mei 2023 - 06:40 WIB
Tim Seleksi (Timsel) penerimaan calon Komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Wilayah III Kalimantan Tengah mulai melaksanakan sosialiasi di Kabupaten Sukamara pada Kamis, 25 Mei 2023.
20.655 Personel TNI/Polri Masuk Daftar Pemilih, DPR Minta KPU Tindaklanjuti Temuan Coklit Bawaslu
- 03 April 2023 - 12:40 WIB
Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus meminta Komisi Pemilihan Umum (KPU) menindaklanjuti temuan pengawasan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) terhadap tahapan pencocokan dan penelitian (coklit) data pemilih Pemilu 2024 pada 12 Februari hingga 14 Maret 2023.
Bawaslu Dukung KPU Ajukan Banding Terhadap Putusan PN Jakpus
- 04 Maret 2023 - 05:00 WIB
Bagja menegaskan Bawaslutidak memiliki usulan maupun rencana terkait penundaan Pemilu 2024."Tidak ada wacana penundaan pemilu di Bawaslu," tambahnya.
Bawaslu Dorong PPATK Koordinasi dengan APH soal Dana Ilegal Pemilu
- 20 Februari 2023 - 01:00 WIB
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI mendorong Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) berkoordinasi dengan aparat penegak hukum (APH) untuk menyelidiki dugaan adanya dana ilegal yang mengalir untuk penyelenggaraan pemilu.
Bawaslu Ingatkan Manfaatkan SiGap Lapor Laporkan Pelanggaran Pemilu
- 10 Februari 2023 - 20:40 WIB
Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI Puadi mengingatkan masyarakat agar memanfaatkan aplikasi Sistem Informasi Penanganan Pelanggaran dan Pelaporan (SiGap Lapor) ketika hendak melaporkan dugaan pelanggaran dalam tahapan-tahapan penyelenggaraan Pemilu 2024 kepada Bawaslu.
Bawaslu Lakukan Pengawasan Melekat Rekrutmen PPS
- 20 Desember 2022 - 23:00 WIB
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI melakukan pengawasan melekat terhadap perekrutan panitia pemungutan suara (PPS) untuk Pemilu 2024.
Bawaslu Tolak Gugatan Parpol yang Tak Lolos Verifikasi Administrasi
- 27 November 2022 - 09:31 WIB
Empat parpol itu adalah Partai Prima, Partai Republiku, Partai Keadilan dan Persatuan (PKP), dan Partai Swara Rakyat Indonesia (Parsindo).
Kapolres Terima Kunjungan Bawaslu Kabupaten Seruyan
- 22 November 2022 - 19:50 WIB
Kepala Kepolisian Resor Seruyan, AKBP Gatot Istanto, menerima kunjungan Badan Pengawas Pemilu atau Bawaslu Kabupaten Seruyan.