Kadisdik Kotim: Jangan Kalah dengan Pandemi, Jadilah Pahlawan Masa Kini
- 19 Agustus 2021 - 13:45 WIB
Kepala Dinas Pendidikan Kotawaringin Timur, Suparmadi mengatakan, di tengah kondisi pandemi saat ini pengajar dan pelajar jangan sampai kalah. Dia ingin semua warga lingkungan pendidikan tetap produktif.
Peserta Belum Paham PPDB Daring, Kadisdik Kotim: Sekolah Harus Bantu
- 26 Mei 2021 - 15:00 WIB
Kepala Dinas Pendidikan Kotawaringin Timur, Suparmadi meminta pihak sekolah yang melaksanakan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) membantu peserta maupun orangtua dalam prosesnya. Terutama bagi orangtua ataupun peserta yang belum memahami PPDB secara dalam jaringan (daring).
Menyongsong Tahun Ajaran Baru, Kadisdik Kotim Tidak Ingin Ada Klaster Pendidikan
- 18 Mei 2021 - 14:50 WIB
Kepala Dinas Pendidikan Kotawaringin Timur, Suparmadi menegaskantidak ingin ada klaster penyebaran Covid-19 di lingkungan pendidikan. Terutama saat menyongsong tahun ajaran baru ini.
Kadisdik Kotim Minta Semua Guru Perangi Narkoba
- 10 November 2016 - 13:03 WIB