Pj Bupati Lantik dan Ambil Sumpah Janji PAW Kepala Desa Pendreh
- 10 November 2023 - 11:30 WIB
Penjabat (Pj) Bupati Barito Utara, Drs Muhlis melantik dan mengambil sumpah janji Pengganti Antar Waktu (PAW) Kepala Desa Pendreh Kecamatan Teweh Tengah, Ating Jarman Kowong, di kantor desa setempat, Kamis, 9 November 2023.
Pj Sekda Palangka Raya Segera Dilantik, Persiapan Sudah Matang
- 03 November 2023 - 12:40 WIB
Pj Wali Kota Palangka Raya, Hera Nugrahayu mengumumkan, proses pelantikan Pj Sekretaris Daerah (Sekda) sudah dalam tahap persiapan yang matang.
Undang Mugopal Dilantik sebagai Kajati Kalteng Menggantikan Pathor Rahman
- 01 November 2023 - 02:00 WIB
Jaksa Agung ST Burhanuddin melantik dan mengambil sumpah Dr.Undang Mugopal, S.H., M.Hum sebagai Kajati Kalteng. Undang menggantikan Pathor Rahman, SH., MH., yang dipercaya menjabat Direktur Pelanggaran HAM Berat pada JAM Pidsus.
Dewan Hakim MTQ ke-54 Tingkat Kabupaten Kotim Dilantik
- 26 Oktober 2023 - 18:10 WIB
Dewan hakim, juri dan panitera Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-54 tingkat Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) dilantik.
Empat Ketua TP PKK Kecamatan di Palangka Raya Dilantik
- 19 Oktober 2023 - 19:40 WIB
Pj Ketua Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kota Palangka Raya, Fifi Arfina, secara resmi melantik empat Ketua TP PKK Kecamatan yang habis masa jabatannya.
Agustiar Sabran Apresiasi Pelantikan Pengurus Kerukunan Bubuhan Banjar Palangka Raya
- 07 Oktober 2023 - 17:10 WIB
Anggota DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Kalimantan Tengah (Kalteng), Agustiar Sabran yang juga Pembina Kerukunan Bubuhan Banjar (KBB) Kalteng menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, sekaligus Pelantikan Pengurus Daerah (PD) KBB Kota Palangka Rayadi Aula Masjid Darussalam, Sabtu, 7 Oktober 2023.
BKPSDM Palangka Raya Lantik 5 Analis SDM Aparatur
- 18 September 2023 - 17:50 WIB
Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Palangka Raya melantik 5 analis SDM aparatur, Senin, 18 September 2023.
Resmi, Suwarno Dilantik Menjadi Anggota DPRD Kalteng Sisa Masa Jabatan Tahun 2019-2024
- 06 September 2023 - 22:50 WIB
Secara resmi, Suwarno dari Partai Demokrat dilantik menjadi Anggota DPRD Kalteng sisa masa jabatan tahun 2019-2024 pada rapat paripurna DPRD Kalteng ke 15 masa persidangan II tahun sidang 2023 dengan agenda peresmian pemberhentian dan peresmian pengangkatan Pengganti Antar Waktu (PAW) Anggota DPRD Provinsi Kalteng, Rabu, 6 September 2023.
Kepala BPBPK Kalteng Harap Pelantikan JFT Damkar Dapat Perkuat Pelayanan
- 05 September 2023 - 01:00 WIB
Kepala Badan Penanggulangan Bencana dan Pemadam Kebakaran (BPBPK) Provinsi Kalteng, Ahmad Toyib berharap, pelantikan Nanda Bagus Teguh Fauzan sebagai Pejabat Fungsional Tertentu (JFT) Pemadam Kebakaran dapat memperkuat pelayanan.
Nanda Bagus Teguh Fauzan Jabat JFT Damkar BPBPK Kalteng
- 04 September 2023 - 23:40 WIB
Kepala Badan Penanggulangan Bencana dan Pemadam Kebakaran (BPBPK) Provinsi Kalteng, Ahmad Toyib melantik Nanda Bagus Teguh Fauzan sebagai Pejabat Fungsional Tertentu (JFT) Pemadam Kebakaran.