Italia ke Semifinal Nations League Usai Kalahkan Hongaria 2-0
- 27 September 2022 - 12:21 WIB
Dua gol Italia masing-masing dicetak oleh Giacomo Raspadori dan Federico Dimarco.
Jerman Perpanjang Laju Tak Terkalahkan Setelah 1-1 Lawan Italia
- 05 Juni 2022 - 12:31 WIB
Inggris akan menjadi lawan mereka berikutnya dalam Nations League pada Selasa, sedangkan Italia akan ditantang Hungaria, demikian Reuters.
Mancini Sebut Beberapa Pemain Senior akan Tinggalkan Timnas Italia
- 01 Juni 2022 - 23:21 WIB
Saat ini mereka bekerja untuk masa depan serta meningkatkan perkembangan timnas Italia, jika klub tidak memainkan pemain muda mereka, itu di luar kendali Mancini.
Presiden FIGC Ingin Roberto Mancini Tetap Jadi Pelatih Timnas Italia
- 27 Maret 2022 - 11:40 WIB
Presiden Federasi Sepak Bola Italia (FIGC), Gabriele Gravina telah memberikan dukungannya kepada Roberto Mancini untuk terus melatih tim nasional meski gagal melaju ke putaran Piala Dunia 2022 di Qatar.
Italia 'Hancur Lebur' karena Gagal ke Piala Dunia
- 25 Maret 2022 - 14:40 WIB
Juara Eropa Italia "hancur lebur" setelah kembali absen mengikuti putaran final Piala Dunia akibat kalah 0-1 di kandang sendiri melawan Makedonia Utara pada semifinal playoff dini hari tadi, kata bek Giorgio Chiellini.
Timnas Italia Ukir Rekor Baru Tak Terkalahkan di Pertandingan Resmi
- 09 September 2021 - 13:00 WIB
Timnas Italia berhasil mengukir rekor baru dengan mencatatkan 37 pertandingan tak terkalahkan di pertandingan resmi setelah mengalahkan Lithuania 5-0 di kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa.
Mancini Janjikan Raspadori dan Kean kKsempatan di Timnas Italia
- 09 September 2021 - 10:40 WIB
Pelatih timnas Italia Roberto Mancini menjanjikan kesempatan untuk terus bermain bagi pemain muda Giacomo Raspadori dan Moise Kean di skuad Gli Azzuri.
Moise Kean Tegaskan Kembali ke Timnas Italia dengan Mentalitas Baru
- 09 September 2021 - 10:30 WIB
Penyerang anyar Juventus Moise Kean tegaskan dirinya kembali ke timnas Italia dengan mentalitas dan tujuan baru setelah mendapatkan kesempatan untuk membela Gli Azzuri.
Genoa Resmi Dapatkan Kiper Timnas Italia, Salvatore Sirigu dari Torino
- 04 Agustus 2021 - 04:00 WIB
Genoa telah merampungkan proses transfer kiper tim nasional (timnas) Italia, Salvatore Sirigu dengan status bebas transfer dari Torino.
Bonaventura Tinggalkan Timnas Italia untuk Nantikan Kelahiran Putranya
- 12 Oktober 2020 - 08:00 WIB
Gelandang Fiorentina Giacomo Bonaventura meninggalkan timnas Italia untuk menantikan kelahiran putranya, Minggu.