Luis Suarez Antar Atletico Tundukkan Getafe
- 31 Desember 2020 - 08:15 WIB
Luis Suarez mengantarkan Atletico Madrid menundukkan Getafe 1-0 lewat gol semata wayang yang dicetaknya dalam laga pekan ke-16 Liga Spanyol di Stadion Wanda Metropolitano, Madrid, Spanyol, Rabu waktu setempat (Kamis WIB).
Luis Suarez Pulih dari Covid-19
- 04 Desember 2020 - 11:30 WIB
Luis Suarez dapat kembali berlatih dengan rekan setimnya di Atletico Madrid setelah hasil tes COVID-19 sang pemain dinyatakan negatif, menurut laporan Goal, Jumat, 4 Desember 2020.
Top Skor Liga Spanyol Ahad Dinihari: Luis Suarez dan Ansu Fati Sama Tajam
- 25 Oktober 2020 - 15:10 WIB
Luis Suare{dan Ansu Fati sama-sama menambah gol dalam rangkaian jadwal pekan keenam Liga Spanyol, Sabtu malam. Keduanya pun kini menempati posisi puncak daftar top skor sementara, bersama Paco Alcacer.
Suarez Lanjutkan Kesuburan, Atletico Madrid Bungkam Real Betis 2-0
- 25 Oktober 2020 - 11:30 WIB
Luis Suarez melanjutkan tren kesuburannya di Liga Spanyol ketika membantu Atletico Madrid membungkam Real Betis 2-0 dalam laga pekan ketujuh di Stadion Wanda Metropolitano, Madrid, Sabtu waktu setempat (Minggu WIB).
Suarez Girang Cetak Gol dan Bantu Atletico Menang
- 18 Oktober 2020 - 07:15 WIB
Luis Suarez merasa girang bisa mencetak gol dan membantu Atletico Madrid menang lagi setelah di dua pertandingan terakhir mereka harus puas dengan skor kacamata.
Ronald Koeman Membela Diri Pasca Kepergian Luis Suarez
- 28 September 2020 - 01:00 WIB
Pelatih dari Belanda dan pemain bintang Barcelona pada era 1980-an ini kemudian menegaskan alasan penjualan Luis Suarez.
Ronald Koeman Ogah Disalahkan atas Kepergian Luis Suarez dari Barca
- 27 September 2020 - 04:00 WIB
Pelatih Barcelona Ronald Koemanmengklaim keputusan menjual Luis Suarez telah dibuat sebelum ia mengambil alih kursi pelatih di Camp Nou.
Luis Suarez Teken Kontrak 2 Tahun dengan Atletico Madrid
- 26 September 2020 - 10:11 WIB
Suarez sudah menjalani sesi latihan pertamanya dengan Atletico pada Jumat dan dapat melakukan debutnya dalam pertandingan kandang melawan Granada pada Minggu malam pukul 21.00 WIB
Pirlo Tak Lanjutkan Proses Transfer Suarez ke Juventus
- 20 September 2020 - 09:00 WIB
Andrea Pirlo memastikan bahwa proses transfer striker Barcelona Luis Suarez ke Juventus tidak mungkin dilanjutkan karena butuh waktu lama bagi pemain asal Uruguay itu untuk mendapatkan paspor Italia.
Lionel Messi Berusaha Yakinkan Luis Suarez untuk Tetap Bertahan di Barcelona
- 17 September 2020 - 11:30 WIB
Lionel Messisepertinya tak ingin kehilangan patnernya di Barcelona, Luis Suarez. MenurutDiario AS, Messi yang juga berteman dekat dengan Suarez di luar urusan sepak bola, berusaha meyakinkan pemain Uruguay itu untuk tetap di Camp Nou setelah jendela transfer ini.