Aplikasi Pilkada / Software Pilkada Terbaik Untuk memenangkan Pilkada 2020

IT Konsultan Terbaik Indonesia

Inilah Hasil Pilkades 43 Desa di Kotawaringin Timur

  • Oleh Muhammad Hamim
  • 15 Maret 2020 - 14:40 WIB

BORNEONEWS, Sampit - Hasil sementara pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak pada 43 di Kabuaten Kotawaringin Timur (Kotim) yang diselenggarakan pada Sabtu, 14 Maret 2020, sudah diketahui. Dan inilah hasil sementara yang didapatkan Borneonews.co.id.

Untuk Kecamatan Teluk Sampit ada 2 desa yang melaksanakan Pilkades yakni 

1. Desa Lampuyang yang dimenangkan oleh Muksin dengan 423 suara. 

2. Desa Parebok dimenangkan oleh Indrayoto Saidina Ali dengan 520 suara.

Kecamatan Pulau Hanaut ada 2 desa, yakni

1. Desa Hanaut dimenangkan Nanang Qasim denhan jumlah suara 427.

2. Desa Babirah, dimenangkan Julam Efendi 386 suara.

Kecamatan Mantaya Hilir Selatan, yaitu

1. Desa Sebamban atas nama Sabang dengan 182 suara.

2. Desa Sei Ijum Raya atas nama Mohammad Samsul dengan 218 suara.

3. Handil Sohor, Muhammad Yusup dengan 650 suara.

4. Basirih Hulu atas nama Nuryadi, total suara 608.

5. Samuda Besar atar nama Zulkifli dengan jumlah suara 362.

7. Samuda Kecil Rejeli, dengan total 375 suara.

8. Jaya Kelapa, Mulyadi dengan suara 704.

Kecamatan Mentaya Hilir Utara

1. Desa Sumber Makmur atas nama Supriyo dengan total 387 suara.

2. Bagendang Tengah, suara terbanyak adalah Untung Sukardi dengan jumlah 567 suara.

3. Pondok Damar atas nama Kenos 367 suara.

Kecamatan Mentawa Baru Ketapang

1. Desa Bapanggang Raya atas nama Syahbana dengan jumlah 356 suara

2. Pelangsian, suara terbanyak yakni Ismail, dengan jumlah 1.087 suara.

Kecamatan Cempaga

1. Desa Cempaka Mulia Timur, Iswahyudi dengan total suara 419.

2. Luwuk Ranggan, atas nama Ardina dengan total 767 suara.

3. Luwuk Bunter, Kurnain Nur dengan total 438 suara.

Berita Terbaru