Mengenal Penilai Kredit Inovatif yang Memperluas Akses Keuangan UMKM
- 19 Maret 2023 - 16:10 WIB
Pagi itu, Desak Mahartini baru saja membuka warung makannya. Walau jam baru menunjukkan pukul 09.00, aplikasi lapak berjualan daringnya sudah silih berganti berdering.
KoinWorks Bekerja Sama Dengan Google Cloud Indonesia Permudah UMKM
- 18 Maret 2023 - 19:30 WIB
KoinWorks, neobank untuk UMKM pertama di Indonesia, mengumumkan kerja sama dengan Google Cloud Indonesia untuk menyediakan layanan Google Workspace di aplikasi KoinWorks.
BPDPKS dan Kemenkeu Satu Kalteng Dorong Penguataan UMKM
- 18 Maret 2023 - 06:40 WIB
Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit atau BPDPKS bersama Kemenkeu Satu Kalimantan Tengah mengadakan kegiatan Kemenkeu Satu Sinergi dan Kolaborasi Pemberdayaan UKMK Berkelanjutan, bertempat di Kantor Wilayah Perbendaharaan Kalimantan Tengah. Kegiatan itu berakhir pada Kamis, 16 Maret 2023 setelah dilaksanakan sejak 14 Maret 2023.
MenkopUKM Sebut Perdagangan Pakaian Bekas Impor Pukul Produk UMKM
- 15 Maret 2023 - 22:10 WIB
Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (MenkopUKM) TetenMasduki menyatakan bahwa perdagangan pakaian bekas atau yang saat ini dikenal dengan istilah thrifting memukul pasar produk usaha mikro kecil menengah (UMKM) di dalam negeri.
Sektor UMKM Tunjukkan Kemampuan Bertahan di Tengah Pandemi Covid-19
- 15 Maret 2023 - 20:20 WIB
Kepala Perwakilan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Kalteng Hari Utomo mengingatkan potensi besar sektor UMKM.
Hari Utomo: UMKM Tulang Punggung Sistem Ekonomi Kerakyatan
- 15 Maret 2023 - 20:00 WIB
Kepala Perwakilan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Kalteng Hari Utomo menegaskan UMKM sebagai menjadi tulang punggung sistem ekonomi kerakyatan.
UMKM Miliki Peran Penting dalam Perekonomian Nasional
- 14 Maret 2023 - 21:00 WIB
Kepala Kemenkeu Perwakilan Kalteng, Hari Utomo mengingatkan peran penting UMKM dalam perekonomian nasional.
UMKM Sumbang Serapan Tenaga Kerja Nasional
- 14 Maret 2023 - 18:10 WIB
Sekretaris Daerah (Sekda) Kalteng, Nuryakin menekankan peran penting UMKM dalam perekonomian, termasuk tenaga kerja nasional.
Kepemilikan Label Halal Buka Peluang Menuju Pasar Global
- 14 Maret 2023 - 13:10 WIB
Wali Kota Palangka Raya Fairid Naparin mengatakan kepemilikan label halal bagi pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) membuka peluang menuju pasar global atau ekspor.
Pelaku UMKM di Kobar Mengolah Kue Bingka masih Dengan Cara Tradisional
- 11 Maret 2023 - 02:00 WIB
Kue Bingka merupakan makanan khas dari Kalimantan. Pada awalnya wadai (kue) bingka berasal dari Banjarmasin, Kalimantan Selatan dengan tekstur lembut dan terbuat dari bahan tepung, telur, dan santan. Kue bingka ini sering dijumpai pada waktu Ramadhan dan memang disukai oleh masyarakat seluruh Kalimantan apalagi dengan rasanya yang gurih dan legit di lidah.